Ketum PSBI Apresiasi dan Berikan Cinderamata Kepada Bupati Samosir Vandiko Timotius Gultom

    Ketum PSBI Apresiasi dan Berikan Cinderamata Kepada Bupati Samosir Vandiko Timotius Gultom

    SAMOSIR-Bupati Samosir Vandiko Timotius Gultom, ST mendapa apresiasi dan cinderamata dari Ketua Umum Punguan Simbolon Effendi Simbolon yang juga Anggota DPR-RI diacara pembukaan Rapat Kerja Gabungan Wilayah Sumut 2023 di Gedung serbaguna HKBP Nommensen, Minggu (25/6/2023) malam

    Pemberian cinderamata berupa ulus merupakan sebagai bentuk apresiasi atas Kinerja Bupati Samosir dan pemberian berkat melalui ulos sebagai budaya Batak dalam memberikan berkat kepada Vandiko selaku bere dari marga Simbolon untuk lebih semangat dalam menjalankan roda pemerintahan.

    Ketua Umum Punguan Simbolon Effendi Simbolon dalam sambutanya menyampaikan, Punguan Simbolon terbentuk berlandaskan kekerabatan dimana dalam Punguan Simbolon terdiri dari beberapa penganut kepercayaan.

    "Namum Punguan (Kumpulan) Simbolon dohot Boruna se-Indonesia (PSBI) tidak ada ajaran untuk intoleran terhadap agama yang lain, kita semua sama dengan tetap berpegangan pada kasih, ” ujar Ketua Umum Punguan Simbolon Effendi Simbolon

    Effendi Simbolon juga menjelaskan, bahwa dalam Punguan (Kumpulan) Simbolon dohot Boruna se-Indonesia (PSBI) tidak ada kata untuk oposisi, terlebih dalam masa Pemerintahan Kabupaten Samosir sekarang yang di pimpin oleh Vandiko Timotius Gultom.

    " Punguan (Kumpulan) Simbolon dohot Boruna se-Indonesia (PSBI) akan tetap mendukung Pemerintah Daerah siapapun bupatinya untuk meningkatkan Kesejahteraan masyarakat, karena didalam PSBI tidak diajarkan untuk saling membenci", pungkasnya.

    Bupati Samosir Vandiko Timotius Gultom, ST dalam sambutanya mengucapkan terimakasih kepada Ketum Umum Punguan Simbolon (PSBI) yang telah berkenan memberikan berkat melalui ulos yang telah disematkan.

    "Terima kasih kepada Tulang yang telah memberikan pasu-pasu melalui ulos sebagai bentuk tradisi budaya Batak, semoga dengan pemberkatan yang telah Tulang berikan dapat menguatkan saya dalam menjalankan roda pemerintahan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat Samosir dan meningkatkan kemajuan Samosir yang lebih baik", ujar Bupati.

    samosir
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Pemprov Sumut Gelar Pengobatan Gratis di...

    Artikel Berikutnya

    Sambut Rangkaian HUT Bhayangkara yang ke-77,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Rustika Herlambang Apresiasi Polri Raih Penghargaan Keterbukaan Informasi Publik, Bukti Komitmen Transparansi
    Leonardy Harapkan Kongres PB Lemkari Akhir Januari 2025
    Kakorlantas Polri Gelar Latihan Pra Operasi Lilin 2024 Pengamanan Natal dan Tahun Baru 2025
    Hendri Kampai: Perlawanan Rakyat atas Ketidakadilan, Indonesia Menghadapi 'Vigilante Virtual'
    BAZNAS Maros Serahkan Donasi Untuk Imam Masjid, Guru TPQ, dan Pengurus Rumah Ibadah di Lanud Sultan Hasanuddin
    Ribuan Masyarakat Nonton Aquabike World Championship 2023, Pemerintah Samosir Akan Wujudkan Danau Toba Sebagai Bali Baru
    65 Tim Tingkat SD, SMP dan SMA/SMK Ikuti Kompetisi Liga Futsal Bupati Samosir CUP
    Ditandai Pengangkatan Bendera Star, Ratusan Pesepeda Tour De Samosir Dilepas untuk Nikmati Panorama Alam
    Menpora Pimpinan Rakor Persiapan Aquabike Championship Lake Toba 2023, Bupati Samosir: Persiapan Capai 98 Persen
    Wakil Bupati Samosir Buka Forum Konsultasi Publik Ranwal RKPD Tahun 2025
    Pemerintah Kabupaten Samosir Peringati Hari Lahir Pancasila Tahun 2024
    Ditanda Penyerahan Trofi Piala Bupati, Liga Futsal Tingkat Pelajar Resmi Ditutup, Bupati: Tetap Semangat dan Tingkatkan Skil
    Terima Pengelolaan Sementara Objek Wisata Sibea-Bea, Bupati Samosir Ucapkan Terimakasih Kepada Kementerian PUPR
    Ketua Komnas Perlindungan Anak Serahkan Penghargaan Kepada Pemerintah Kabupaten Samosir
    Bupati Vandiko Serahkan Piala Bergilir Bupati Cup Samosir Kepada Antap FC
    Berikan Pelayanan Peningkatan Iman Selama Bertugas, Bupati Samosir Ucapkan Terimakasih kepada Pastor Masseo Sitepu
    Ketua TPPS Samosir: Percepatan Penurunan Stunting Diperlukan Kolaborasi dan Penetapan Lokasi Proritas
    NGO Sea Cleaner Direncanakan Akan Mengunjungi Samosir, Marianna Resort and Convention Tuktuk Beraudiensi dengan Bupati Vandiko
    Buka Musrenbang Tingkat Kecamatan, Wakil Bupati Samosir: Rencana Kerja Harus Wujudkan Kesejahteraan Masyarakat
    Pemkab Samosir bersama USAID ERAT Kembali Gelar Pendampingan Penyusunan Rencana Aksi Satu Data Indonesia

    Ikuti Kami